- Check-in adalah istilah lain dari "lapor berangkat", dimana penumpang yang sudah memiliki tiket akan didata kembali dan ditimbang bagasinya. Siapkan kartu identitas anda saat berada dalam antrian agar lebih mempercepat proses. Check-in dapat diwakilkan oleh orang lain, dengan syarat nama calon penumpang harus sesuai dengan nama yang tertera di kartu identitas. Layanan check-in mulai dibuka sejak 2 jam sebelum waktu keberangkatan, dan ditutup 45 menit sebelum pesawat tinggal landas. Khusus untuk AirAsia, sekarang ini sudah mengharuskan untuk check-in via website atau via mobile phone, jadi berangkat bisa check-in via internet, kemudian di cetak/print hasil check-in tersebut
- Seluruh calon penumpang harus menunjukkan kartu identitas kepada petugas pasasi pada saat melakukan check-in
- Apabila nama di reservasi dan ticket tidak sama dengan nama pada kartu identitas maka calon penumpang tersebut tidak dapat diproses check-in
- Memesan kursi. Anda dapat memilih posisi tempat duduk yang diinginkan, tentu hal ini disesuaikan dengan harga tiket dan kelas yang anda beli. Perlu diingat, perempuan hamil dan anak-anak tidak diizinkan untuk duduk di barisan di mana terdapat pintu darurat
- Pajak bandara. Umumnya, pajak bandara dibayarkan setelah anda melakukan proses lapor berangkat di meja check-in. Besaran biaya di bandara-bandara Indonesia untuk penerbangan domestik adalah Rp 40.000, sedangkan untuk penerbangan internasional dikenakan Rp 150.000. Jangan membayar biaya lain selain pajak bandara, hindari loket dan petugas yang menawarkan layanan asuransi dan mengatasnamakan pajak daerah. Asuransi anda sudah dijamin maskapai sejak tiket anda dianggap sah di meja check-in. Daerah sudah mendapat pemasukan semenjak anda membayarkan pajak bandara tadi, jadi lupakan saja petugas dan loket dadakan yang nyaris menipu anda
- Boarding Pass. Setelah melakukan verifikasi data di meja check-in, penumpang akan mendapatkan kertas yang berisi jadwal keberangkatan, nomor bagasi, hingga nomor ruang tunggu dan jadwal naik ke pesawat (boarding). Kertas itu disebut Boarding Pass, fungsinya untuk memastikan kembali jumlah penumpang yang ada di database airlines dengan yang hendak naik ke pesawat. Boarding dilakukan 45 menit sebelum pesawat lepas landas. Pastikan anda mematikan telepon genggam dan tidak merokok serta meninggalkan ruang tunggu agar tidak ketinggalan pesawat
AGEN PENJUALAN: Tiket Pesawat, Tiket Kereta Api, Tiket Travel/Shuttle, Sewa Mobil, Reservasi Hotel, Pakel Liburan, Tiket Pertunjukan.
LOKET PEMBAYARAN: Rekening Listrik, Telepon, Speedy, Seluler Pasca Bayar, TV Langganan, PDAM, Multifinance, Kartu Kredit, Asuransi, Zakat, Kurban, Pulsa HP, Game Online, dll.
MELAYANI JASA: Kursus Komputer Privat, Penulisan Naskah, Pengetikan Komputer, Scan/Digitalisasi Dokumen, Print Dokumen, Cetak Foto Digital.
Beberapa Hal yang Perlu Diketahui Terkait Check-In Penerbangan
Rute dan Jadwal Penerbangan Pesawat AirAsia dari Bandara Internasional Ahmad Yani Semarang
Berangkat dari
|
Menuju
|
Berhenti/Melanjutkan
|
Maskapai
|
Jarak
|
Bandara Internasional Ahmad Yani (SRG)
|
Bandara Internasional Kuala Lumpur 2 (klia2) (KUL)
|
Non-stop
|
AirAsia
|
1.450 km
|
Berangkat dari
|
Menuju
|
Berhenti/Melanjutkan
|
Maskapai
|
Jarak
|
Bandara Internasional Ahmad Yani (SRG)
|
Bandara Changi (SIN)
|
Non-stop
|
Indonesia AirAsia
|
1.168 km
|
Apabila Anda membutuhkan tiket pesawat AirAsia, silahkan hubungi Agen Tiket Pesawat Terbang “Ninar TravelTronika” Mijen, Semarang.
Rute Penerbangan Pesawat Citilink dari Bandara Ahmad Yani Semarang
Berikut adalah rute penerbangan pesawat Citilink, jika Anda hendak
berangkat dari Bandara Ahmad Yani Semarang:
Sumber: https://www.citilink.co.id/route-map, diambil pada: 24 Juni 2015 pk. 23:53 WIB.
Dari: Semarang ke:
- Jakarta (Halim Perdana Kusuma)
- Palembang
Dari Jakarta (Halim Perdana Kusuma), koneksi ke:
- Yogyakarta
- Palembang
- Solo
- Malang
- Semarang
- Surabaya
- Kualanamu
Dari Palembang, koneksi ke:
- Batam
- Jakarta (Halim Perdana Kusuma)
- Padang
- Surabaya
- Pekanbaru
- Kuala Namu
- Solo
- Yogyakarta
- Semarang
Apabila Anda membutuhkan tiket pesawat Citilink, silahkan hubungi Agen Tiket Pesawat Terbang “Ninar TravelTronika” Mijen, Semarang.
Periode Penjualan Tiket Kereta Api Angkutan Lebaran 2015
H- Lebaran
|
Tanggal |
Periode Penjualan Tiket Kereta Api
|
H-7
|
10 Juli 2015 | 11 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H-6 | 11 Juli 2015 | 12 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H-5 | 12 Juli 2015 | 13 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H-4 | 13 Juli 2015 | 14 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H-3 | 14 Juli 2015 | 15 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H-2 | 15 Juli 2015 | 16 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H-1 | 16 Juli 2015 | 17 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
Hari Raya Idul Fitri | 17 Juli 2015 | 18 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H+1 | 18 Juli 2015 | 19 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H+2 | 19 Juli 2015 | 20 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H+3 | 20 Juli 2015 | 21 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H+4 | 21 Juli 2015 | 22 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H+5 | 22 Juli 2015 | 23 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H+6 | 23 Juli 2015 | 24 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB |
H+7 | 24 Juli 2015 |
25 April 2015 mulai pukul 00.05 WIB
|
Rute Penerbangan Pesawat Lion Air dari Bandara Ahmad Yani Semarang
Sumber: http://www.lionair.co.id/flightroutes.aspx
, diambil pada: 24 Juni 2015 pk. 22:48 WIB.
Berikut adalah rute penerbangan pesawat Lion Air, jika Anda hendak
berangkat dari Bandara Ahmad Yani Semarang:
Dari: Semarang ke: Jakarta
Dari Jakarta, koneksi ke:
- Banda Aceh
- Bengkulu
- Padang
- Medan
- Pekanbaru
- Palembang
- Jambi
- Batam Singapura
- Manado
- Balikpapan
- Banjarmasin
- Makasar
- Semarang
- Surabaya
- Solo
- Denpasar (Bali)
- Yogyakarta
- Ambon.
Jadual Kereta Api Tujuan Surabaya
Berangkat
Dari
|
Kereta
Api
|
Kelas
|
Datang
di
|
Tarif
|
|||
Pukul
|
Stasiun
|
Nama
|
No
|
Stasiun
|
Pukul
|
||
21.47
|
Semarang Tawang
|
BANGUNKARTA
|
56
|
EKSEKUTIF
|
Surabaya Gubeng
|
03.46
|
180.000-600.000
|
01.35
|
Semarang Tawang
|
SEMBRANI
|
48
|
EKSEKUTIF
|
Surabaya Turi
|
05.35
|
230.000-700.000
|
03.04
|
Semarang Tawang
|
ARGO ANGGREK MALAM
|
4
|
EKSEKUTIF
|
Surabaya Turi
|
06.30
|
230.000-700.000
|
05.35
|
Semarang Tawang
|
HARINA
|
75
|
EKS,BIS,EKO
|
Surabaya Turi
|
09.57
|
70.000-500.000
|
11.40
|
Semarang Tawang
|
MAHARANI
|
214
|
EKONOMI
|
Surabaya Turi
|
16.26
|
30.000-90.000
|
15.06
|
Semarang Tawang
|
ARGO BROMO ANGGREK
|
2
|
EKS,BIS,EKO
|
Surabaya Turi
|
18.30
|
230.000-700.000
|
21.05
|
Semarang Tawang
|
KERTAJAYA
|
178
|
EKONOMI
|
Surabaya Turi
|
01.30
|
60.000-165.000
|
23.00
|
Semarang Tawang
|
GUMARANG
|
78
|
EKS,BIS,EKO
|
Surabaya Turi
|
03.20
|
140.000-650.000
|
05.30
|
Cepu
|
CEPU EKSPRESS
|
258
|
EKONOMI
|
Surabaya Turi
|
08.10
|
42.000-95.000
|
13.35
|
Bojonegoro
|
KRD
|
474
|
EKONOMI
|
Surabaya Turi
|
15.45
|
14.000-40.000
|
Keterangan:
- Jadual mulai berlaku 1 April 2015
- Pada saat Anda mengakses halaman ini, ada kemungkinan jadual dan tarif sudah berubah sementara informasi halaman ini belum diperbaharui.
- Sumber: Papan Informasi di Statsiun KA Poncol Semarang.
- Untuk mengetahui informasi harga tiket kereta api yang masih tersedia, silahkan hubungi Ninar TravelTronika Mijen, paling lambat 3 jam sebelum jam keberangkatan.
Subscribe to:
Posts (Atom)